Social Icons

http://www.youtube.com/user/MrEdysiswanto?

Senin, Maret 30, 2009

PGSD IKIP MADIUN


Dunia pendidikan tidak ubahnya jamur di musim hujan. Banyaknya problematikan pendidikan yang bermula dari kualitas pendidikan yang kurang berhasil, pelaksanaan UAN yang banyak cacat dan kualitas guru yang belum profesional serta tunjangan gaji guru yang luar biasa.

IKIP Madiun nampaknya menangkap problema tersebut dengan membuka jurusan PGSD dengan harapan lulusannya bisa menggantikan para guru yang akan pensiun dengan penuh pengabdian serta keprofesionalan.

Para calon guru tersebut nampaknya masih harus melalui lorong yang panjang untuk membuat dirinya menjadi guru yang ideal dengan penuh keahlian dalam dunia pendidikan.

2 komentar:

triansh mengatakan...

assalmkum, wr wb
iya pak edi semoga IKIP PGRI MADIUN bisa mencetak guru2 SD yg profesional dan ideal tp untuk membentuk itu semua peran para dosen PGSD sangantlah besar..tetapi sayang sekali ada beberapa dosen kami yg tidak profesional dlm mengajar bahkan sampai detik inipun belum pernah masuk kelas.. bahkan mengajarpun jg tidak serius.bagaimana kmi menyikapi hal seperti itu? apakah kmi kelak bisa profesional dlm mengajar mengingat materi mata kuliah tersebut jarang dibahas.. trimakasih atas blognya.

Study For a Better Life mengatakan...

walaikumsalam wr.wb. Ya Ma kasih atas kunjungannya n harapan kita tidak akan mengulang kesalahan yang lalu. Kita harus persiapkan guru ciptaan PGRI Madiun betul menjadi guru yang disenangi anak didik, kedatangannya dinantikan anak dan kepergiannya membuat anak tertegun dan kecewa.
Untuk membuat guru yang diidolakan anak didiknya mendatang, maka mari kita semua dosen memberikan bekal kepada mahasiwa apa saja yang kita miliki.